Ketua Yayasan Pendidikan Islam Muthmainnah Mengadakan Baksos Murah Sebanyak 3.000 Ribu Kantong

Jakarta, Media Info Pesisir – Yayasan Pendidikan Islam Muthmainnah Dr. Hj. An. Syarifah Muthmainnah, mengadakan Doa Bersama buat Cawapres No. 2 Prabowo Gibran dan sekaligus mengadakan baksos murah seharga Rp 10.000 bertempat di Jalan Samba No 20 RT 7 RW 5 kelurahan Tanah Tinggi kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat, Senin (5/2/2024).

Baksos murah seharga Rp 10.000 berisikan 1 1/2 liter beras, minyak goreng 1 liter, dan gula pasir 1 kg.

” Dra. Hj. An Syarifah Muthmainnah mengatakan kegiatan ini sekaligus untuk mendoakan Cawapres No. 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming yang bakal masuk putaran pertama,” Ucap Syarifah Muthmainnah.

Saat awak media Info Pesisir.com menkonfirmasi Hj. Syarifah Muthmainnah tentang acara Doa bersama dan Baksos murah, ia menjelaskan merasa puas dengan acara yang dilaksanakan dan senang karena kegiatan Baksos murah dan Doa Bersama berjalan sukses dan lancar.

Ia menambahkan kami bersama panita berharap, semoga sampai tanggal 14 Februari 2024 pencoblosan Cawapres masuk putaran pertama,” tambahnya .

Hj. Syarifah Muthmainnah bersama Panita acara Baksos murah memberikan Yel Yel Prabowo Presiden Kita Prabowo Yes Yes.

(Afg) 

Berita Terkait

TINGKATKAN HUBUNGAN KELEMBAGAAN, KETUA MA DAN ...
Semangat Baru di PS TTKDH Indonesia: ...
DFI Bersama DFM dan KKSS Gelar ...
Festival Bersholawat dan Doa untuk Bangsa: ...